Buku ini akan memandu Anda untuk melakukan disiplin harian, dan memfokuskan pada dua belas area penting kesuksesan yang terbagi dalam setiap babnya. Kedua belas area yang juga disebut dengan Daily Dozen itu antara lain mencakup pemilihan sikap yang tepat tiap hari, bertindak sesuai dengan prioritas penting tiap hari, menjaga kesehatan setiap hari, mengutamakan komunikasi dan perhatian untuk keluarga tiap hari, selalu melatih dan mengembangkan daya pikir tiap hari, bertindak sesuai dengan komitmen setiap hari, dan membuat perencanaan keuangan harian. Selain itu dari segi nilai dan spiritual, Maxwell juga mengajak kita untuk tidak melupakan penguatan iman setiap hari, menjunjung tinggi kejujuran dan nilai-nilai sosial yang baik. Yang pada akhirnya adalah untuk terus memperbaiki diri setiap hari.
Semua buku yang kami jual adalah BUKU BARU.
Buku DIJAMIN ASLI, BUKAN BAJAKAN, BUKAN FOTOKOPI, karena kami adalah penerbitnya.